Hari Olahraga Nasional (Haornas) tahun 2024 diperingati setiap tanggal 9 September 2024. Haornas adalah momen yang tepat untuk menumbuhkan semangat masyarakat terhadap dunia olahraga.
Haornas tahun ini juga menjadi ajang untuk mengapresiasi para atlet, pelatih, dan seluruh pihak yang terlibat dalam bidang keolahragaan yang telah berjuang jiwa dan raga mengharumkan nama bangsa Indonesia di kancah dunia.
Hari Olahraga Nasional 2024 bukan hanya sebagai hari perayaan tetapi juga wujud nyata komitmen bersama da;lam membangun bangsa.