Civitas Hospitalia RSUD dr Soeroto Kabupaten Ngawi Mengucapkan Selamat Hari Jadi Ke-665 Kabupaten Ngawi. Dengan Tema : “Kolaborasi Wujudkan Ngawi Bangkit Mandiri”.
06
Jul
2023
Tanggal 07 Juli tahun 2022 merupakan hari spesial bagi Kabupaten Ngawi karena usia Kabupaten Ngawi sudah menginjak 664 tahun. Puncak peringatan HUT Ngawi ke-664 ini digelar upacara bendera di halaman pendopo Wedya Graha yang dipimpin oleh Bupati Ngawi Ony Anwar Harsono.
Tema dari HUT Ngawi tahun ini adalah “Ngawi Bergerak Sehat Bersama Bangkitkan Ekonomi”. Bupati memaknai angka 664 ini sebagai simbolisasi tiga fokus utama. Angka 6 adalah simbol Ngawi yang fokus sebagai kota agraris yang mengunggulkan bidang pertanian. Angka 6 yang kedua adalah simbol dari Ngawi yang menggambarkan infrastruktur sarana prasarana dan juga kawasan industri. Angka 4 menggambarkan Ngawi sebagai tempat destinasi wisata heritage.