Penyakit yang seringkali muncul disaat musim penghujan salahsatunya adalah DBD (Demam Berdarah Dengue) yang disebabkan oleh gigitan nyamuk aedes aegypti. Hanya jenis betina saja yang mampu mengedarkan virus dengue penyebab dari DBD. Perkemabngbiakan nyamuk ini sangat cepat di daerah yang beriklim tropis seperti Indonesia.
Tips-menghindari-DBD